Cara Mencerahkan Kulit dengan Kojiesan | Kulit putih, bersih, dan merona identik dengan kata cantik. Walaupun kecantikan tidak dilihat dari warna kulit, tetapi memiliki kulit putih membuat penampilan lebih menarik karena warna putih dapat dipadupadankan dengan warna apa saja dengan mudah. Karena itulah wanita berusaha untuk mendapatkan kulit putih dan cerah. Segala cara mencerahkan kulit ditawarkan oleh produk kecantikan yang beredar diluaran. Tetapi, terkadang produk pencerah kulit yang beredar luas di pasaran tidak aman karena mengandung zat berbahay seperti merkuri dan hydroquinone. Salah satu cara mencerahkan kulit alami adalah dengan kojic acid dari kojiesan.
Produk pencerah kulit yang banyak berdar luas dipasaran tidak semua aman. Terkadang wanita hanya memilih produk pencerah yang dapat membuat kulit menjadi putih dalam waktu singkat dan dengan harga yang murah. Tidak jarang produk-produk tersebut tidak mengantongi izin. Peredaran produk kecantikan berbahaya yang mengandung merkuri dan hydroquinone sangat berbahaya bagi kesehatan si pemakai bahkan bagi janin yang bila sedang dikandungnya. jika merkuri dan hydroquinone dikategorikan sebagai zat negatif, maka zat positifnya adalah kojic acid.
Kojic acid dipakai banyak produk kecantikan yang berfungsi sebagai pencerah. Penggunaan merkuri dan hydroquinone dahulu banyak sekali digunakan dalam produk kecantikan, tetapi semenjak diadakan penelitian yang mengemukakan bahayanya penggunaan merkuri dan hydroquinone pada produk kecantikan, saat itulah produk kecantikan yang menggunakan merkuri dan hydroquinone dilarang peredarannya. Kegunaan kojic acid sebagai pengganti merkuri dan hydroquinone dikenal ampuh sebagai cara mencerahkan kulit dengan kojiesan dalam waktu yang singkat dan aman.
Cara mencerahkan kulit sekarang tidak lagi menggunakan produk yang mengandung merkuri dan hydroquinone. Semenjak kojic acid tersebar luas karena manfaatnya untuk mencerahkan kulit, kojic acid banyak dipakai sebagai bahan utama pencerah pada prosuk kecantikan. Salah satu merk produk kecantikan yang menggunakan kojic acid sebagai bahan utamanya adalah kojic acid dari kojiesan.
Kojic acid dari kojiesan adalah produk kecantikan yang dapat mencerahkan wajah dalam waktu singkat dan aman. Apakah kojic acid dari kojiesan berbeda dengan hydroquinone dan merkuri? Tentu saja. Kojic acid adalah invovasi baru cara mencerahkan kulit dengan kojiesan yang khasiatnya dapat dirasakan dalam 7 hari pemakaian. Selain itu, kojic acid dari kojiesan ini dikenal sebagai cara mencerahkan kulit yang aman karena berbahan dasar alami yaitu dari fermentasi jamur beras jepang.